Syamsul 'isul' Arifin

kartunis dan desainer

Thu, Jun 9, 2016

Mengecek CMYK file PDF dengan Ghostscript

Setahu saya linux belum mempunyai sebuah reader semacam Adobe Reader Profesional yang bisa mengecek separasi warna file PDF. Dengan Adobe Reader Profesional kita bisa mengecek apakah warna hitam yang kita gunakan benar-benar hitam dengan black 100% atau warna hitam RGB. Di Linux kita bisa menggunakan Ghostscript untuk membuat file tiff yaitu…

Keterangan:

  1. Nilai -dFirstPage=1 adalah halaman pertama yang akan dibuat tiff
  2. Nilai -dLastPage=32 adalah halaman terakhir yang akan dibuat tiff

Hasilnya akan ada file tiff berupa CMYK, Cyan, Magenta, Yellow dan Black

comments powered by Disqus